Arda Guler menjadi pemain pertama yang menebar ancaman setelah melepaskan tembakan keras di menit ke-7, meski bola masih melambung tipis di atas mistar gawang.
Aurelie Tchouameni juga hampir membuka keunggulan lewat sundulan tajam, tetapi bola melebar tipis.
BACA JUGA:Romantis di Pegunungan Alpen, El Rumi Berlutut Lamar Syifa Hadju
Sementara itu, Villarreal berupaya membalas melalui Tani Oluwaseyi yang sempat memaksa kiper Thibaut Courtois bekerja keras menyelamatkan bola.
Meskipun begitu, penguasaan permainan tetap menjadi milik Madrid hingga akhir babak pertama.
Babak Kedua: Vinicius dan Mbappé Jadi Pembeda
Memasuki babak kedua, Madrid langsung tampil menekan.