“Ke depan, pengawasan akan kami perketat agar praktik serupa tidak terulang. Parkir harus kembali pada fungsinya dan memberi manfaat bagi masyarakat serta daerah,” pungkas Indra.
Langkah tegas Bapenda ini menjadi sinyal kuat bahwa Pemerintah Kota Bengkulu serius menata kawasan Pasar Panorama agar lebih tertib, nyaman, dan bebas dari praktik penyalahgunaan kewenangan.
Page 5 of 5








