Menurutnya, pendekatan ini penting untuk menghindari gejolak sosial sekaligus membangun kepercayaan antara pemerintah dan pelaku usaha kecil.
Selain itu, para pedagang juga telah melihat langsung kondisi lapak di lokasi baru sehingga dapat menilai kesiapan tempat tersebut.
51 PKL Dipastikan Tertampung di PTM
Lebih lanjut, Alex menjelaskan bahwa Pemkot Bengkulu telah menyiapkan fasilitas relokasi secara menyeluruh.
BACA JUGA : Polemik Lomba Kicau Burung SMM Berlanjut, Rumah Ketua Panitia Diduga Dijarah
Sebanyak 51 PKL yang selama ini berjualan di trotoar Jalan KZ Abidin I dipastikan seluruhnya mendapatkan tempat di PTM tanpa terkecuali.








